Integral Tak Tentu



Mulailah dengan Senyuman Kawan ! :):):):) tapi jangan lama-lama.....
Rasa Ingin Tahu Membuat Aku Bingung
Rasa Ingin Tahu Membuat Aku Berpikir
dan ................... Menulis :)

INTEGRAL TAK TENTU
Integral ? Merupakan lawan kata dari Turunan ( DifferenSIAL ). Integral di sebut juga ANTI TURUNAN. ribet amat ya namanya???.
Integral Tak tentu : merupakan suatu turunan yang jika di INTEGRALkan akan menghasilkan Integral yang Lebih dari integral. Artinya ....... Ouputnya LEBIH DARI SATU ! ( Menurut penulis :) ). Maaf belum sempat search klo menurut2 yg lain.

Udah siang... Out Dulu.. Semoga ISTIQOMAH InsyaAllah ......






Read More Add your Comment 0 comments


Apakah Matematika Diskrit ???



TANAMKAN Pada Diri .........
RASA INGIN TAHU............! ( beli di warung juga ada : )

Who ? What ? Why ?

Matematika diskret atau diskrit adalah cabang matematika yang membahas segala sesuatu yang bersifat diskret. Sekarang (Kur. 2008 – 2013)…Dengar2 ( dari search di Mbah Google ) nama Matematika Diskret - berubah .......jadi Struktur Diskrit/Diskret.


Diskret ????
Diskret disini artinya tidak saling berhubungan (lawan dari kontinyu). Menurut Dosen, Data disini bersifat Kuantitatif. Bisa diwujudkan dengan angka 1 & 0.
Logika  :
0 = Mati = salah
1 = hidup = benar
Pikir sendiri ya.... :) mudah-mudahan ngerti......
Objek yang dibahas dalam Matematika Diskret al:
  1. seperti bilangan bulat, 
  2. graf, atau 
  3. kalimat logika
Objek tidak berubah secara kontinyu, namun memiliki nilai yang tertentu dan terpisah! Artinya...
Setiap objek mempunyai kombinasi tertentu yang BERBEDA dengan yang lain. 
Contoh : 
Misal Logika Biner untuk A : 0011
Maka Logika Biner untuk B harus beda dengan A, Misal : B : 0101

Beberapa hal yang dibahas dalam matematika DISKRET adalah :

1.   Logika (logic)
2.    Teori Himpunan (set)
3.    Matriks (matrice)
4.    Relasi dan Fungsi (relation and function)
5.    Induksi Matematik (mathematical induction)
6.    Algoritma (algorithms)
7.    Teori Bilangan Bulat (integers)
8.    Barisan dan Deret (sequences and series)
9.    Teori Grup dan Ring (group and ring)
10.  Aljabar Boolean (Boolean algebra)
11.  Kombinatorial (combinatorics)
12.  Teori Peluang Diskrit (discrete probability)
13.  Fungsi Pembangkit dan Analisis Rekurens
14.  Teori Graf (graph – included tree)
15.  Kompleksitas Algoritma (algorithm complexity)
16.      Otomata & Teori Bahasa Formal (automata and formal language theory)

Next .... Kita menuju ke Materi ke-2 Teori Himpunan. InsyaAllah..........



Read More Add your Comment 0 comments


 

Status

© 2010 You Know it All Rights Reserved Thesis WordPress Theme Converted into Blogger Template by Hack Tutors.info